Selasa, 26 Oktober 2010

http://studentsite.gunadarma.ac.id

Universitas Gunadarma adalah salah satu universitas swasta terkemuka di Indonesia. Selain cara belajar, prospek kedepan yang cukup bagus dan kegiatan mahasiswa yang cukup bagus, Gunadarma juga memiliki website yang berguna untuk membantu kegiatan mahasiswa dalam kegiatan belajar, seperti : http://www.studentsite.gunadarma.ac.id , http://baak.gunadarma.ac.id , http://sap.gunadarma.ac.id , http://v-class.gunadarma.ac.id , http://library.gunadarma.ac.id , http://wartawarga.gunadarma.ac.id , http://helpdesk.gunadarma.ac.id dan masih banyak lagi.
website-website diatas memiliki fungsi dan keunggulan masing-masing tetapi ada satu website yang sangat penting sekali untuk semua mahasiswa yaitu http://studentsite.gunadarma.ac.id
Semua mahasiswa harus mempunyai studentsite karena dapat membantu jalannya perkuliahan dan mengetahui informasi-informasi penting mengenai perkuliahan.
Didalam studentsite terdapat layanan-layanan yang bermacam-macam :
1.1. BAAK News
2. Lecture Messages
3. Rangkuman Nilai
4. Jadwal Kuliah
5. Jadwal Ujian
6. Surat Keterangan
7. Info Absensi
8. Pendaftaran Lomba Blog
9. Info Seminar
10.Tugas
11.Tulisan
12.Warta Warga
13.Deposit Library
14.Blog-blog komunitas

Keunggulan-keunggulan yang terdapat dalam studentsite :
1. Mahasiswa dapat mengetahui informasi penting mengenai kuliah
2. Mahasiswa dapat mengetahui tugas-tugas yang diberikan oleh dosen
3. Menjadi media utama dalam proses pengajaran mata kuliah softskill
4. Mahasiswa yang mempunyai tulisan yang berguna untuk orang banyak dapat di masukkan ke dalam studentsite dan pilih fitur warta warga
5. Mahasiswa bisa mengetahui kalender akademik
6. Mahasiswa bisa mengetahui info jadwal seminar yang dapat menambah nilai
dan masih banyak lagi keunggulan yang terdapat didalam studentsite. Jika ingin mengetahui secara lebih detail silahkan buka http://studentsite.gunadarma.ac.id

Kelemahan yang terdapat dalam studentsite :
Jika diakses pada malam hari sering erorr atau sulit diakses dikarenakan kemungkinan banyak mahasiwa yang sedang mengakses secara bersamaan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar